Senin, 12 Maret 2018

softswitch


                                        SOFTSWITCH
      Softswitch adalah suatu alat yang mampu menghubungkan antara jaringan sirkuit dengan jaringan paket, termasuk di dalamnya adalah jaringan telpon tetap (PSTN), internet yang berbasis IP, kabel TV dan juga jaringan seluler yang telah ada selama ini.
Menurut isc (International softswitch concortium) definisi softswitch adalah suatu perangkat yang memiliki kemampuan :
  1. Memilih proses yang di terapkan pada suatu panggilan
  2. Routing untuk panggilan dalam jaringan
  3. Mentransfer kontrol panggilan ke elemen jaringanKonsep kerja softswitch
    Antara MCG dan MG sendiri akan saling berhubungan dengan protocol Megaco atau MGCP (Media Gateway Control Protocol). Sementara itu, satu MGC akan berhubungan dengan MGC lain, baik itu yang berada di jaringan yang sama maupun berbeda, dengan mengirimkan protocol sinyal tertentu. Untuk jaringan sirkit, MGC akan mengirimkan SS7 (Signalling System 7), maka MGC akan menggunakan H.323 atau SIP (Season Initiation Protocol).
    Sedangkan MG sendiri ‘hanya’ akan bekerja sebagai converter antara jaringan sirkuit dengan jaringan paket. Di sini fungsi softswitch menjadi hanya setara dengan ‘switch analog’ dan tidak akan memberikan layanan yang lain. MG juga bias bekerja di sisi pelanggan maupun penyedia layanan, dimana softswitch bukan hanya berfungsi sebagai converter, namun juga memberikan feature lebih, termasuk dial-tone tentunya. Pada posisi ini, maka softswitch akan bekerja lebih kompleks.
    Komponen – komponen softswitch
    1. Gateway Controller (GC) berfungsi untuk mengontrol semua sesi layanan dan komunikasi, mengatur interaksi elemen-elemen jaringan yang lain.
    2. Signaling Gateway (SG)  suatu jembatan antara jaringan SS7 dengan jaringan IP dibawah kendali dari MGC.SG hanya menangani pensinyalan SS7
    3. Media Gateway (MG) berfungsi sebagai elemen transport untuk merutekan trafik dalam jaringan softswitch dan juga mengirim atau menerima trafik dari jaringan lain yang berbeda
    4. Feature Server (FS) menggunakan sumber daya dan layanan yang terkait dengan komponen yang lain pada softswitch tersebut.
    5. Media Server (MS) fungsinya yakni, untuk memperkaya softswitch dengan kemampuan media. Misalnya yakni untuk menanggapi respon suara, tugas itu akan dilakukan oleh media server.
    Fungsi Softswitch
    • Fungsi Switching Berkemampuan untuk menyambungkan dan memutuskan hubungan sementara. Softswitch mampu menghubungkan jaringan PSTN dengan jaringan IP dan juga melakukan pengaturan trafik yang berupa suara,data dan video.
    • Fungsi Kontrol Fungsi kontrol bekerja berdasarkan instruksi pensinyalan yang datang dari luar atau dari data yang disimpan oleh sentral telepon itu sendiri.
    • Fungsi persinyalan Mampu melakukan translasi protokol, sehingga dapat menjamin interoperability antara sistem signaling yang berbeda-beda seperti SS7, MGCP,IP, SIP, H.323 dan lain-lain
    • Fungsi Interface Mempunyai interface yang disebut application programming interface (API) yang membuatnya mampu untuk menambahkan atau mengembangkan server-server yang digunakan untuk menambahkan service 

    Fitur –fitur yang ada di softswitch
    1. Abreviated dialing
    2. Call forwading
    3. Call waiting
    4. Cancel call waiting
    5. Calling line indetification presentasi ( ccip )
    6. Clip on call waiting
    7. Conterence call
    8. Confrex

    Kelemahan Softswitch
    • Tergantung pada satu vendor, karena perangkat yang digunakan bersifat prepritary.
    • Investasi yang sangat tinggi.
    • Adanya fungsi kontrol, fungsi layanan dan fungsi network melekat dalam sirkit switch, sehingga operator sulit melakukan pengembangan dan diversivikasi layanan.
    Keuntungan Softswitch
    • Konstruksi : jaringan dapat dibangun dengan biaya minimal, bandingkan jika kamu membangun sebuah sentral besar ??
    • Operasi dan pemeliharaan : biaya operasi dan pemeliharaan jaringan terpadu akan lebih ekonomis dan mudah dibanding dengan jaringan yang terpisah
    •  Layanan : jaringan bisa memberikan layanan nilai tambah yang dapat meningkatkan daya saing perusahaan
    • Customer : jaringan bisa memberikan layanan yang lebih personal yang mendukung upaya pemeliharaan dan penambahan pelanggan.

    Dalam Media gateway terbagi menjadi trunk gateway dan access gateway
    • Trunk gatewayadalah media gateway yang menjalankan fungsi media bagi softswitch class 4, yaitu merutekan trafik dari jaringan PSTN/PLMN (jaringan mobile). Trunk gateway akan melakukan proses konversi terhadap format transmisi jaringan terhubung yang berbeda beda, baik format sinyal trafik maupun signaling atau protokolnya
    • Acces gateway adalah media gateway yang menjalankan fungsi media bagi softswitch class 5 untuk menghubungkan softswitch dengan jaringan korporasi atay terminal pelanggan (CPE).

    Manfaat Softswitch
    1. Teknologi Softswitch mampu menghubungkan antara internet, jaringan wireless, jaringan kabel dan jaringan telepon tradisional.
    2. Jaringan pusat (core network) dapat dicapai menggunakan Softswitch.
    3. Softswitch memampukan jaringan telepon untuk berkomunikasi dengan jaringan data/internet dan sebaliknya.

prosedur pengamatan kerja sistem telekomunikasi




                 Prosedur Pengamatan Kerja Sistem Telekomunikasi Menggunakan VoIP


1. Transmission Control Protocol (TCP) merupakan protokol yang menjaga reliabilitas hubungan  komunikasi end- to-end. Konsep dasar cara kerja TCPadalah mengirim dan menerima segmen–segmen informasi denganpanjang databervariasi pada suatu datagram internet. Dalam hubungan VoIP, TCPdigunakan pada saatsignaling, TCP digunakanuntuk menjamin setup suatu panggilan pada sesi signaling. TCP tidak digunakandalam pengiriman data suara karena pada komunikasi data VoIP penanganan data yang mengalami keterlambatan lebih penting daripada penanganan paket yang hilang.

2. User Datagram Protocol (UDP) merupakan salah satu protocol utama diatas IP, yang lebihsederhana dibandingkan dengan TCP. UDP digunakan untuk situasi yang tidak mementingkan mekanisme reliabilitas. UDP digunakan pada VoIP pada pengiriman audio streaming yang berlangsung terus menerus dan lebih mementingkan kecepatan pengiriman data agar tiba di tujuan tanpa memperhatikan adanya paket yang hildikirimkan un mencapai 50% dari jumlah paket yang dikirimkan. Karena UDP mampu mengirimkan data streaming dengan cepat. Untuk mengurangi jumlah paket yang hilang saat pengiriman data (karena tidak terdapat mekanismepengiriman ulang) maka pada teknologi VoIP pengiriman data banyak dilakukan pada private network.

3. Internet Protocol (IP) Internet Protocol didesain untuk interkoneksi sistem komunikasikomputer pada jaringan paket switched. Pada jaringan TCP/IP, sebuah komputer di identifikasi dengan alamat IP. Tiap-tiap komputer memiliki alamat IP yang unik, masing-masing berbeda satu sama lainnya. Hal ini dilakukan untuk mencegah kesalahan pada transfer data. Terakhir, protokol data akses berhubungan langsung dengan media fisik. Secara umum protokol ini bertugas untukmenangani pendeteksian kesalahan pada saattransfer data. Untuk komunikasi datanya, Internet Protokol mengimplementasikan dua fungsi dasar yaitu addressing danfragmentasi. Salah satu hal penting dalam IP dalam pengiriman informasi adalah metode pengalamatan pengirim dan penerima.

konfigurasi sub scriber internet


             Konfigurasi pada Subscriber Internet Telepon


        Instalasi Subscriber secara umum internet teleponMelakukan Dial-Up Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk terkoneksi dengan internet. Salah satu caranya adalah koneksi internet dengan dial-up yaitu akses internet dengan menggunakan jalur telepon. Untuk melakukan koneksi ini, perangkat yang dibutuhkan adalah sebagai berikut ini:~1 unit komputer~ 1 modem~ 1 sambungan teleponHal yang harus dilakukan adalah :~ Berlangganan ke salah satu ISP terdekat~ Memasang modem ke komputer~ Menginstall software internet yang disediakanolehISP~ Menghubungkan komputer (dial-up) ke ISPKelamahan dari Dial-Up adalah sebagai berikut :a) Saat melakukan koneksi internet, telepon tidak dapat digunakan untuk sambungan keluar atau menerima telepon.b) Akses ini menggunakan modem analog, sehingga kecepatan akses lebih rendah dibandingkan metode lainnya, yaitu berkisar antara 64 kbps sampai 128kbps.c) Metode ini tidak dapat dijadikan hotspot karena kecepatan internet yang rendah.Internet Service Provider yang menggunakan metode ini adalah Telkomnet Instant dan D~NET.

Langkah-langkah menghubungkan komputer ke internetmenggunakan ISP Telkomnet Instant :
1. Klik Start> Program> Accessories> Communication > Pilih Network ConnectionsKlik Create a new connectionKlik Next
     *Kotak dialog New Connection WizardPilih Connect to the Internet, lalu klik Next.
     *Kotak dialog Network ConnectionTypePlih Set Up my connection mannualy, lalu klik Next.
     *Kotak dialog Getting ReadyPilih Connect using a dial-up modem, klik Next.
     *Connectio Pilih ternet Connection Pilih modem analog yang anda gunakan untuk setting  dialup, klik Next. Jika teman-teman punya laptop atau modem internet pada komputer dekstop, tidak perlu melakukan instalasi modem. Driver modem sudah terinstal ketika menginstal sistem operasi atau driver laptop. 8. Ketik telkomnet instan pada kotak ISP name,




prinsip kerja subscriber


                      
                            Prinsip Kerja Subscriber Internet


Pengertian :
   DSL(Digital Subscriber Line) adalah  koneksi cepat yang menggunakan kabel telepon biasasebagai media utamanya. Pada dasarnya kabel tembaga yang digunakan dalam kabel telepon rumahtangga memiliki banyak ruang kosong sehingga dapat memungkinkan penggunaan penyaluran data digital di satu mediaatau kabel yang sama.

Ada dua Tipe DSL:
*.Symmetrical DSL: Symmetrical menyediakan kecepatan bandwidth download dan upload yang setara.
*.Asymmetrical DSL:Asymmetrical menyediakan kecepatan bandwidth download lebih banyak daripada upload karena kebanyakan orang lebih banyak men-download daripda upload.

Prinsip Kerja :
     DSL menggunakan kabel tembagatelpon yangtelah ada. Yang populer adalah ADSL karena, ADSL dapat membagi frekuensi yang tersedia pada sebuah kabel telepon dan menyesuaikannya sesuai kebutuhan pengguna, maupun bandwidth download yang besar dan upload kecil, atau sebaliknya. Penggunaan frekuensidalam sebuah kabel dibagi menjadi tiga yaitu: percakapan suara ber-frekuensi 0-4 KHz, saluranupstream(atau upload) berkisar 25 hingga 160 KHz, sedangkandownstream(atau download) memliki frekuensi 240KHz hingga beberapa bisa sampai 1.5MHz. Jaringan ADSL memliki batasan 5,460 meter. Oleh karena itu semakin jauh pengguna dari penyedia layanan maka bisa saja pengguna merasakan penurunan kecepatan bandwidth daripda yang dijanjikan.

firewall pada jaringan voip

                           FIREWALL PADA JARINGAN VOIP


Pengertian firewall
 Firewall adalah Suatu sistem keamanan jaringan yang digunakan untuk melindungi jaringan komputer dari berbagai jenis serangan dari komputer lain diluar jaringan yang dilindunginya.

Jenis-jenis Firewall

Berikut ini 4 jenis menurut cara kerjanya:
  1. Packet Filtering Gateway
  2. Packet filtering gateway dapat diartikan sebagai firewall yang bertugas melakukan filterisasi terhadap paket-paket yang datang dari luar jarigan yang dilindunginya. Filterirasi paket ini hanya terbatas pada sumber paket, tujuan paket, dan atribut-atribut dari paket tersebu
  3. Application Layer Gateway
  4. Model firewall ini juga dapat disebut Proxy Firewall. Mekanismenya tidak hanya berdasarkan sumber, tujuan dan atribut paket, tapi bisa mencapai isi (content) paket tersebut. Mekanisme lainnya yang terjadi adalah paket tersebut tidak akan secara langsung sampai ke server tujuan, akan tetapi hanya sampai firewall saja. Selebihnya firewall ini akan membuka koneksi baru ke server tujuan setelah paket tersebut diperiksa berdasarkan aturan yang berlaku
  5. Circuit Level Gateway
  6. Model firewall ini bekerja pada bagian Lapisan Transport model referensi TCP/IP. Firewall ini akan melakukan pengawasan terhadap awal hubungan TCP yang biasa disebut sebagai TCP Handshaking, yaitu proses untuk menentukan apakah sesi hubungan tersebut diperbolehkan atau tidak
  7. Statefull Multilayer Inspection Firewal
  8. Model firewall ini merupakan penggabungan dari ketiga firewall sebelumnya. Firewall jenis ini akan bekerja pada lapisan Aplikasi, Transport dan Internet. Dengan penggabungan ketiga model firewall yaitu Packet Filtering Gateway, Application Layer Gateway dan Circuit Level Gateway, mungkin dapat dikatakan firewall jenis ini merupakan firewall yang,memberikan fitur terbanyak dan memberikan tingkat keamanan yang paling tinggi

Fungsi Firewall

Fungsi Firewall Pada Jaringan Komputer
Berikut ini Fungsi firewall pada jaringan komputer:
  1. Mengontrol dan mengawasi paket data yang mengalir di jaringan, Firewall harus dapat mengatur, memfilter dan mengontrol lalu lintas data yang diizin untuk mengakses jaringan privat yang dilindungi firewall
  2. Firewall harus dapat melakukan pemeriksaan terhadap paket data yang akan melawati jaringan privat;
  3. Melakukan autentifikasi terhadap akses;
  4. Firewall mampu memeriksa lebih dari sekedar header dari paket data, kemampuan ini menuntut firewall untuk mampu mendeteksi protokol aplikasi tertentu yang spesifikasi;
  5. Mencatat setiap transaksi kejadian yang terjadi di firewall. Ini memungkinkan membantu sebagai pendeteksian dini akan kemungkinan penjebolan jaringan.
Fungsi Firewall Pada VoIP
Sedangkan fungsi firewall pada jaringan VoIP adalah sebagai berikut:
  1. VoIP memiliki ribuan port yang dapat diakses untuk berbagai keperluan;
  2. Firewall komputer bertugas menutup portport tersebut kecuali beberapa port yang perlu tetap terbuka;
  3. Firewall di VoIP bertindak sebagai garis pertahanan pertama dalam mencegah semua jenis hacking;
  4. Menjaga informasi rahasia dan berharga agar tidak keluar tanpa diketahui oleh pengguna;
  5. Untuk memodifikasi paket data yang datang melalui Firewall.

konfigurasi softswitch


KONFIGURASI EKSTENSI DAN DIAL PLAN PADA SERVER SOFTSWITCH




a. Konfigurasi Ekstensi pada server softswitch
         - Konfigurasi data account umum
            [general]-->>context umum, harus ada context=default--> nama context user         
            port=5060-->default port untuk SIP binaddr=0.0.0.0--> listen semua ip_addr yang 
            request srvlookup=yes

     b. Konfigurasi data Account User/Extensions
         Softphone-->> nama atau nomor account [101] (user/extension) type=friend -->> tipe account username=101 -->> login account secret=101 -->> password account host=dynamic -->> host  yang menjadi IP PBX, dapat berubah nat=no -->> tanpa NAT dtmfmode=rfc2833 -->> RTP Payload for DTMF Digits, Telephony Tones and Telephony Signals allow=all -->> mode codec, bisa semua jenis codec callerid=”sip00”-->> id client context=voipkn -->> context jaringan user canreinvite=no -->> mekanisme canreinvite mailbox=101@voipkn -->> username@context

     c. Konfigurasi Dial Plan Server Softswitch
         Untuk mengkonfigurasi dial plan, edit file extensions.conf dengan mengetik nano/etc/asterisk/extensions.conf. Pastikan bahwa seluruh perintah pada file ini sudah dinonaktifkan.

         Ketik perintah di bawah ini hanya berlaku bagi context “voipkin”:

         Exten=>101,2,Hangup-->> setelah timeout dilakukan hangup
         exten=>102,1,Dial(SIP/102,20) exten=>102,2,Hangup

softswitch

                                        SOFTSWITCH       Softswitch adalah suatu alat yang mampu menghubungkan antara jaringan sirkuit ...